HUCAP..!!!!
Belum tentu semua orang tahu istilah dengan " HUCAP " adalah salah satu Makanan Khas Kuningan Jawa Barat. Makanan ini mungkin hanya
terkenal atau dikenal oleh orang asli atau orang yang pernah datang ke Kuningan Jawa Barat. HUCAP
singkatan dari KETUPAT TAHU KECAP seharusnya namanya adalah PATHUCAP . Apa mungkin di ambil dari kata " Tahu Kecap " disingkat HUCAP yang jelas arti kata Hucap belum ada yang tahu sampai saat ini istilah tersebut...
Hucap |
Entah siapa orang yang pertama kali menemukan istilah " Hucap ",
atau orang yang pertama kali menjual makanan ini, tak ada yang tahu .Yang jelas
istilah HUCAP hanya dikenal dan ada di daerah kabupaten Kuningan dan sekitarnya saja. Di beberapa daerah
memang ada juga makanan yang serupa, di Bandung misalnya ada ketupat tahu petis
tapi cara penyajiannya dan rasanya jelas berbeda, di Jakarta juga ada ketupa
tahu sayur. HUCAP Kuningan yang ada di jawa barat memang sederhana hanya terdiri dari ketupat dan tahu
yang dilumuri bumbu kacang dan kecap juga tidak ketinggalan ditambah goreng
bawang sebagai penambah aroma. Apa yang membuat beda, entah itu dari ketupatnya
atau dari tahunya tapi yang jelas rasanya beda. Dan paling enak dinikmati kalau
dalam keadaan masih hangat....apalagi kalau musim hujan makan hucap malah lebih mantep rasanya pokonya masnyooss...deh....
No comments:
Post a Comment